Nasib Apes, Saat Mampir Ke Indomaret Motor Hilang Dicuri Orang Lain

0
30

Surabaya, (gerakjatim.com) – Satu sepeda motor hilang saat hendak ingin membeli peralatan di sebuah Indomaret wilayah tandes, hari Minggu (10/03/2024).

Dari informasi yang dihimpun bnewsnasional.org, sepeda motor itu diparkir liar di Indomaret wilayah tandes tanpa ada yang menjaga, saat hendak untuk pulang ternyata sepeda motor sudah tidak ada.

Atas kejadian tersebut awakmedia mencoba menanyakan kepada korban bermula kronologi kejadian sebenarnya, akhirnya korban menceritakan menceritakan langsung sebenarnya.

“Bermula saya ingin membeli sesuatu di Indomaret daerah tandes mas, kemudian saya sesudah membeli akhirnya hendak untuk pulang kerumah ternyata sepeda motor saya sudah diambil oleh tersangka kejahatan mas”
Katanya inisial R.A.

Kerugian korban yang mengalami kendaraan bermotor roda2 sebesar 12 juta rupiah.

Supaya tersangka dapat diamankan akhirnya pihak korban langsung melaporkan kepada Polsek Tandes atas dugaan Pencurian Kendaraan Bermotor (Pasal 363 KHUP).

Supaya ingin tahu perkembangan selanjutnya, awakmedia mencoba konfirmasi kepada Kanit Reskrim Polsek Tandes Iptu Oktovianus melalui pesan WhatsApp.

“Njeh kami masih dalam proses Lidik mas. Kemaren kami ungkap dan pengembangan tapi bukan LP yg nomor itu mas, kami terus berupaya mas untuk bisa ungkap, ini lagi saya bangkitkan lagi giat kring serse di beberapa tempat rawan curanmor” Ujarnya Iptu Oktavianus.

Korban juga berharap semoga kendaraan bermotor roda2 bisa diungkap karena dibuat kerja oleh istrinya setiap hari, dan korban berharap kepada kepolisian Polsek Tandes semoga bisa mengungkapkan tindak kejahatan agar tidak dapat merugikan masyarakat yang lain.